Mengenal Budaya Betawi Pada Edutrip SD

Mengenalkan Budaya dan Literasi Betawi Pada Kegiatan Edutrip SD Sekolah Kak Seto! Setelah 2 tahun harus mengalami sistem pembelajaran dari rumah yang disebabkan oleh pandemi COVID-19, akhirnya para siswa di seluruh Indonesia dapat melaksanakan proses pembelajaran secara tatap muka dengan menerapkan protokol kesehatan yang sesuai dengan standar yang ditetapkan. Seperti halnya pada Sekolah Kak Seto… Continue reading Mengenal Budaya Betawi Pada Edutrip SD

Program Komunitas SMP HSKS

Homeschooling Tetap Belajar di Sekolah? Yuk Kenalan dengan Program Komunitas di SMP HSKS Homeschooling Kak Seto adalah pendidikan nonformal di mana anak-anak bisa belajar dimana saja termasuk di kelas dan rumah. Sesuai dengan tagline Homeschooling Kak Seto yaitu belajar dapat dilakukan dimana saja, kapan saja, dan dengan siapa saja. Salah satu program unggulan dari Homeschooling… Continue reading Program Komunitas SMP HSKS